Pemetaan Kondisi dan Potensi Desa sebagai Mitra Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat Tahun 2023.

SHARE
Sebagai bentuk perencanaan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) tahun ini, P3M Polban menyelenggarakan kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Pemetaan Kondisi dan Potensi Desa sebagai Mitra Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat Tahun 2023. FGD ini mengundang 8 Kepala Desa/ Kelurahan sebagai Narasumber yang akan memberikan informasi aktual mengenai kondisi, kendala, dan potensi yang ada di masing-masing desa/ kelurahan. Informasi ini dapat dijadikan sebagai tema-tema PkM Polban tahun ini. Konfirmasi kehadiran: https://bit.ly/FGD_P3M_280223